Current Issue

Vol 11 No 03 (2023): Strategi Dakwah, Gerakan Sosial dan Moderasi Beragama

Strategi dakwah Walisongo masih relevan dijadikan rujukan dalam membangun komunikasi dakwah yang efektif dan jitu. Penerapan metode dakwah yang lentur atau baik dengan pendekatan budaya atau akulturasi dilakukan dengan baik sehingga dapat diterima baik oleh masyarakat Jawa, sehingga walisongo tidak dianggap sebagai ancaman di Pulau Jawa. Karena itu, perlu terus dilakukan penelusuran sejarah yang mampu mengungkap nilai-nilai yang dijalankan oleh Walisongo. Dengan ingatan sejarah seperti yang diungkap dalam historiografi Islam di Cirebon, gerakan sosial NU maupun studi atas suatu masyarakat muslim, serta mengungkap naskah-naskah peninggalannya, akan ditemukan mozaik yang kokoh dalam membangun keberislaman di Nusantara. Keberadaan pondok pesantren sebagai pondasi utama peradaban akan menjadi jangkar dalam memetakan moderasi keberagamaan yang sejak awal ditanamkan oleh Walisongo. Hal ini terlihat jelas bagaimana NU mampu menempatkan isu gender dan pemberdayaan perempuan tanpa mencerabut akar tradisinya. Dengan kokohnya nilai-nilai tersebut, masyarakat Indonesia tidak gagap dalam menyikapi modernitas seperti yang ditunjukkan dalam naskah Sy'ir Mitra Sejati dan Tafsir al Munir. Atas dasar inilah, pluralitas agama dan perubahan geopolitik geostrategis China di Asia Pasifik akan dapat disikapi dengan  bijak dan tepat oleh masyarakat Indonesia.    

Published: 2023-11-30
View All Issues


The International Journal of Pegon : Islam Nusantara civilization published by Islam Nusantara Center Foundation ( ISSN 2621-4938 , E-ISSN 2621-4946) This journal specialized academic journal dealing with the theme of religious civilization and literature in Indonesia and Southeast Asia. The subject covers textual and fieldwork studies with perspectives of philosophy, philology, sociology, antropology, archeology, art, history, and many more. This journal invites scholars from Indonesia and non Indonesia to contribute and enrich the studies published in this journal. This journal published twice a year with the articles written in Pegon, Arabic and English and with the fair procedure of blind peer-review.

The International Journal of Pegon: Islam Nusantara Civilization has been accredited by Indonesian Institute of Sciences SK no. 0005.26214946/JI.3.1./SK.ISSN/2018.06 - 8 Juni 2018 (mulai edisi Vol. 1, No. 1, Juni 2018). The International Journal of Pegon: Islam Nusantara Civilizationn has been indexed by :

 

ADIL: Jurnal Hukum

Edugama: Jurnal Kependidikan dan Sosial Keagamaan

Image result for doi journal